Perkara Umum

Nomor Perkara : No. 193 PK/TUN/2018 Jo. No. 208 K/TUN/2018 Jo. No. 255/B/2017/PT.TUN.JKT Jo. No. 12/G/2017/PTUN JKT
Lembar Kerja Perkara Umum
Tipe Dokumen Putusan Pengadilan
Judul Putusan Mahkamah Agung Nomor 193 PK/TUN/2018 Jo. Putusan Mahkamah Agung Nomor 208 K/TUN/2018 Jo. Putusan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Nomor 255/B/2017/PT.TUN.JKT Jo. Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Nomor 12/G/2017/PTUN JKT tahun 2017 PT Sampoerna Telekomunikasi Indonesia (STI) vs Dirjen SDPPI
T.E.U. Badan Pengadilan Tata Usaha Negara
Nomor Putusan No. 193 PK/TUN/2018 Jo. No. 208 K/TUN/2018 Jo. No. 255/B/2017/PT.TUN.JKT Jo. No. 12/G/2017/PTUN JKT
Jenis Peradilan Pengadilan Tata Usaha Negara
Singkatan Jenis Peradilan PTUN
Tempat Peradilan Jakarta
Tanggal-Bulan-Tahun dibacakan 09-04-2018
Sumber Mahkamah Agung
Subjek Sengketa Tagihan Kurang Bayar- BHP Frekuensi Radio
Status Putusan Tetap
Bahasa Indonesia
Bidang Hukum TUN
Lokasi Biro Hukum Kominfo
Lampiran
  • 208 K/TUN/2018 Unduh
  • 193 PK/TUN/2018 Unduh
  • 12/G/2017/PTUN.JKT Unduh
  • 255/B/2017/PT.TUN Unduh
  • Deskripsi
    Penggugat

    PT Sampoerna Telekomunikasi Indonesia (STI)

    Tergugat

    Dirjen SDPPI

    Turut Tergugat -
    Obyek Sengketa

    Surat Dirjen SDPPI Nomor: B5103 /KOMINFO/DJ.SDPPI/SP.02.04/12/2016 tanggal 19 Desember 2016 tentang Surat Tagihan/Peringatan Ketiga atas Kekurangan Pembayaran BHP SFR Tahun 2007 dan Tahun 2008 PT. STI sebesar Rp. 47.846.293.328,10

    Keterangan
    1. Pada tingkat pertama berdasarkan putusan PTUN Jakarta No: 12/G/2017/ PTUN.JKT, 12 Juni 2017 gugatan Penggugat tidak dapat diterima (NO) karena belum menempuh upaya adminsitratif sehingga Kemkominfo dimenangkan.
    2. Pada tingkat Banding berdasarkan PT. TUN DKI Jakarta No.255/B/2017/PT. TUN.JKT, tanggal 20 November 2017 Kemkominfo kembali dimenangkan.
    3. Pada tingkat Kasasi berdasarkan Putusan Kasasi MA No. 208 K/TUN/2018 tanggal 9 April 2018, permohonan Kasasi PT STI ditolak sehingga Kemkominfo dimenangkan.
    4. Pada tingkat PK, Putusan PK MA No. 193 PK/TUN/2018 tanggal 29 November 2018 mengabulkan permohonan PK yang diajukan PT. STI sehingga Kemkominfo kalah dan putusan kasasi, putusan banding dibatalkan, serta putusan tingkat pertama dikoreksi amarnya dari yang sebelumnya menyatakan “Gugatan Penggugat tidak dapat diterima, kemudian berdasarkan Putusan PK dimaksud menjadi “mengabulkan Gugatan Penggugat”.

    Dengan putusan ini, maka Surat Dirjen SDPPI Nomor: B5103/KOMINFO/DJ.SDPPI/SP.02.04/12/2016 tanggal 19 Desember 2016 perihal Surat Tagihan/Peringatan Ketiga atas Kekurangan Pembayaran BHP SFR Tahun 2007 dan Tahun 2008 menjadi tidak sah dan harus dicabut oleh Kementerian Kominfo sebagaimana amar putusan pengadilan.